Friday 12 August 2011

Cara melebarkan halaman blog

Cara melebarkan Halaman Blog

Asalammualaikom wr wb....salam Blogger mania.OK....!!!Jika Anda bertanya-tanya soal permasalahan untuk melebarkan halaman Blogger Baik di sini saya akan memberikan Tutornya.Dulu mah we sama seperti kalian,Masalah ni butuh be jam-jam untuk mencarinya.heeheehee....!!!! maklom masih newbie.Sebaiknya kita langsung aja ke titik permasalahannya.di simak ych tutornya.
1. Anda Login  Blogger Anda dulu
2. Langsung menuju Rancangan  klik Edit HTML
3. Cari code #outer-wrapper {
#outer-wrapper {
    background: none repeat scroll 0 0 #FFFFFF;
    font: 110% Arial,Serif;
    margin: 0 auto;
    text-align: left;
    width: 1000px;

Biar kalian mudah untuk mencarinya pencet Ctrl + F .Jika sudeh ketemu. Lihat code seperti ini width: 960px; Nah yang berwarna merah adalah lebar Halaman Blogger Kalian.Tinggalkalian Ubah sesuai yang kalian ingin kan.Kalau belom paham.Coment aja permasalahannya.Ok...!!! sampai di sini aja pembahasannya.Selamat mencoba....!!!
Seperti ini:
#outer-wrapper {
background: none repeat scroll 0 0 #FFFFFF;
font: 110% Arial,Serif;
margin: 0 auto;
text-align: left;
width: 1000px;
Keterangan :
1. Warna Hijau itu code warna halaman Blogger kalian. Bisa anda ubah sesuai Code warna yang kalian iginkan
2. Warna Merah adalah Lebar Halaman Blogger anda.Bisa di Ubah sesuai yang kalian inginkan.

0 comments:

Post a Comment

Untung pantas

LinkWithin